materi panduan irene donat lengkap bagian 1
Kata Pengantar Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT sang pencipta bumi beserta isinya, karena rahmat, taufik dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan tugas pembuatan buku panduan yang berjudul “Simulator Risiko Karies (Donut Irene)“ . Dalam menyelesaikan tugas pembuatan buku panduan ini perlu diakui, ka mi menemukan berbagai kendala dalam berbagai bentuk . Namun karena niatlah sehingga semua kendala yang kami hadapi dapat terselesaikan. Buku panduan ini tidak terlepas dari kekurangan dan masih sangat jauh dari kesempurnaan mengingat kami yang masih dalam tahap belajar. Sehingga kritik dan saran yang membangun sangat kami harapkan untuk lebih baik lagi dalam pembuatan buku panduan yang akan datang. Terlepas dari semua kekurangan yang ada, kami berharap buku panduan ini bermanfaat bagi kami selaku penulis khususnya dan bagi kita semua pada umumnya. ...
Komentar
Posting Komentar